Lhokseumawe – Anggota Dewan Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI), Dr. H. M. Nasir Djamil, M.Si, menggelar kegiatan Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Kota Lhokseumawe pada Jumat, 21 Februari 2025. Kegiatan ini berlangsung dalam suasana akrab dan interaktif, dengan melibatkan berbagai elemen masyarakat sebagai peserta.
Empat Pilar MPR RI yang dimaksud mencakup Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), dan Bhinneka Tunggal Ika. Dalam paparannya, Nasir Djamil menekankan pentingnya memahami dan mengamalkan nilai-nilai kebangsaan dalam kehidupan sehari-hari, terlebih di tengah tantangan global dan dinamika sosial yang terus berkembang.
Support authors and subscribe to content
This is premium stuff. Subscribe to read the entire article.